Sabtu, 12 Januari 2013

cuplikan 89

pastikan bahwa engkau mempersiapkan baik - baik masa depan mu
janganlah sampai kehilangan karunia abadi demi kesenangan - kesenangan dunia
jangan engkau bicara tentang hal - hal yang tak engkau ketahui
jangan berspekulasi tentang hal - hal yang tak engkau kuasai
mengalahlah bila perlu, daripada maju terus tapi menghadapi hal - hal yang tak tentu
tapi bertempurlah bila perlu, untuk membela kebenaran Allah

( cuplikan tulisan di buku harianku bertahun 89 )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar